Sebanyak 84 KK Di Dusun Teluk Panjang Terima BLT - DD Bulan Ke 4 5 6

    Sebanyak 84 KK Di Dusun Teluk Panjang Terima BLT - DD Bulan Ke  4 5 6

    Indonesiasatu.co id , BUNGO - Pemerintahan dusun Teluk Panjang Kecamatan  Bathin III kabupaten Bungo-Jambi kembali bagikan bantuan langsung tunai dana desa ( BLT - DD ) Senin ( 20/04/2022 ).

    Pembagian bantuan langsung tunai( BLT – DD )  Sebesar Rp. 300.000/kepala keluarga  tersebut digelar di kantor  desa yang dihadiri oleh 84 KK penerima bantuan, yang juga dihadiri oleh camat Bathin III atau yang mewakili , para perangkat desa babinkamtibmas dusun Teluk panjang .

    84 penerima bantuan BLT , yang terdampak Covid-19  ini sebelumnya sudah didata oleh petugas  dengan baik agar tidak terjadinya tumpang tindih dan agar benar - benar tepat Sasaran.

    Amri Harun Datuk Rio Teluk Panjang menyampaikan “Alhamdulillah” pembagian BLT DD tahap 4, 5, 6 di bulan juli tahun 2022 ini

    Berjalan dengan lancar , semoga penerima bantuan dapat memamfaatkannya untuk kebutuhan sehari-hari, pungkasnya.

    bungo jambi
    Mustika Rahmawati

    Mustika Rahmawati

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Bungo Himbau Kepada Orang Tua Untuk...

    Artikel Berikutnya

    Aktivitas Peti Di Merangin Merajalela, Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan

    Ikuti Kami